Cara Konfigurasi Dasar Router atau Switch Cisco

Cara Konfigurasi Dasar Router atau Switch Cisco

 

Untuk melakukan konfigurasi langkah pertama harus dilakukan adalah membangun sesi console. Sesi console dibentuk dengan menghubungkan port console yang ada di router ke port COM yang ada di PC. Untuk itu sebelumnya di perlukan bahan-bahan untuk melakukan konfigurasi.

Bahan yang perlu disiapkan antara lain:

  1. Kabel Serial Console

  1. Kabel USB to Serial Converter

  1. Aplikasi Hyperterminal

 

Sesudah disiapkan bahan-bahan diatas, kemudian sambungkan kabel console ke port console router dan sambungkan port serial ke laptop menggunakan converter usb to serial. Peamasangan seperti gambar berikut :

Kemudian masuk ke aplikasi hyperterminal, beri nama koneksi yang kita buat, pilih COM yang kita gunakan, dan untuk port setting kita setting default.

  • Memberi nama koneksi sesi console

  • Pilih Port COM yang akan digunakan

  • Pengaturan port sesi console

Author:Ridwan A.M

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *